Berita & Artikel

<p>Ikuti perkembangan terbaru program-program kemanusiaan dan dampak positif yang telah tercipta</p>

UTAMA

MNC Peduli Salurkan Bantuan untuk Pengungsi Banjir dan Longsor di Tapanuli Utara

Ketua Umum MNC Peduli, Angela Tanoesoedibjo, menyalurkan bantuan untuk warga terdampak banjir dan longsor di Tapanuli Utara, termasuk Desa Dolok Nauli, Sibalanga, Parsingkaman, Nauli I, Bonan Dolok, dan Posko HKBP Lobu Pining. Mereka telah kehilangan keluarga, rumah, harta, dan harapan,. Bantuan berupa selimut, beras, air mineral, pakaian, dan perlengkapan anak-anak diberikan. Bergabunglah dengan MNC Peduli agar lebih banyak lagi warga tertolong hari ini

8 Desember 2025 Admin MNC Peduli

Galeri Foto

Gallery 1
Gallery 2
Gallery 3
MNC Peduli Distribusikan 30 Ton Logistik bagi Warga Aceh Tamiang
BENCANA

MNC Peduli Distribusikan 30 Ton Logistik bagi Warga Aceh Tamiang

MNC Peduli menyalurkan 30 ton bantuan bagi warga terdampak bencana di Kabupaten Aceh Tamiang, Kamis (8/1/2026). Bantuan berupa beras, air mineral, kasur, dan kebutuhan sehari-hari lainnya disalurkan ke tiga desa, yakni Bengkelang, Pengidam, dan Pangkalan. MNC Peduli berharap bantuan ini meringankan beban warga dan mempercepat pemulihan pascabencana.

Gallery 1 Gallery 2
+4 Foto
9 Januari 2026
MNC Peduli dan Binus School Bekasi Kembangkan Program Sekolah Hijau di SDN Cibilik Sukabumi
PENDIDIKAN & LITERASI

MNC Peduli dan Binus School Bekasi Kembangkan Program Sekolah Hijau di SDN Cibilik Sukabumi

MNC Peduli bersama Binus School Bekasi mengembangkan Program Sekolah Hijau di SDN Cibilik, Sukabumi, untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan kepedulian lingkungan. Kegiatan meliputi renovasi kelas dengan mural, perbaikan toilet, penghijauan, serta pemberian komputer dan alat tulis. Program ini diharapkan mendukung pembelajaran digital dan meningkatkan semangat belajar siswa.

Gallery 1 Gallery 2
1 Januari 2026

Ikuti Berita Terbaru MNC Peduli

Dapatkan update langsung tentang program kemanusiaan dan kegiatan MNC Peduli